Penurunan dan Pembersihan Alat Praga Kampanye Serentak Pemilukada 2024

Pada hari Kamis, 21 November 2024. Dilaksanakannya kegiatan penurunan dan pembersihan alat peraga kampanye seretak Pemilukada 2024 di Kabupaten Tabanan. Kegiatan ini dilaksnakan bersama KPU Tabanan, polres tabanan, Sat Pol PP Tabanan, Bawaslu Tabanan. Pembersihan dilakukan di beberapa titik seperti : jalur Sanggulan, Abian tuwung, Grokgak gede, dan kukuh marga.